Belajar Dari Billie Eilish, Waspadai 6 Tanda Kecanduan Porno
"Inilah mengapa Anda merasakan dorongan yang kuat untuk menonton film porno. Jika Anda mencurigai pasangan Anda memiliki kecanduan pornografi, Anda mungkin melihat mereka menyelinap pergi ke ruangan lain atau menjadi defensif saat Anda menanyai mereka tentang penggunaan pornografi," jelas Byatt.
Meninggalkan Kebiasaan yang Rutin Dilakukan
Saat seseorang kecanduan pornografi, bisa menyebabkannya lupa waktu. Bahkan ada skala yang paling tajam, kecanduan pornografi bisa menyebabkan seseorang sama sekali tidak tertarik pada aktivitas rutin.
Minat Seks Anjlok
Terlalu sering menonton pornografi dapat membuat seseorang memiliki ekspektasi yang tidak realistis tentang seks atau penampilan fisik pasangannya. Menurut Byatt, itu bisa membuat kemampuan dan kehidupan seks yang memuaskan.
Picu Gangguan Kesehatan