Olahraga Simpel Buat Lenyapkan Perut Buncit, Bisa Sambil Rebahan
Baca juga: Manfaat Rutin Minum Air Rebusan Daun Salam
2. Crunches
Crunches adalah latihan yang menargetkan otot perut, khususnya rectus abdominis, oblique internal dan eksternal, transversus abdominis, dan hip flexor. Dikutip dari Byrdie, berikut cara melakukan crunches: