Menu

Segera Hindari, Ini Lima Penyebab Kerasnya Hati

Riko 13 May 2020, 15:01
Foto (internet)
Foto (internet)

“Seseorang itu tergantung kepada agama teman dekatnya. Maka hendaklah seseorang melihat siapa yang dijadikan teman dekatnya,” (HR Ahmad, Tirmidzi, Abu Daud, dihasankan oleh Al-Albani).

2. Makan Ketika Belum Lapar atau Banyak Makan

Hal kedua yang bisa menjadi penyebab kerasnya hati adalah makan ketika belum lapar atau terlalu banyak makan. Ketika seseorang banyak makan, maka orang tersebut sudah mengikuti hawa nafsu perutnya.

Selain dapat membuat hati menjadi keras, makan terlalu banyak juga bisa membuat orang itu menjadi malas, berat badan tidak ideal, dan mudah terserang penyakit. Lebih dari itu, ternyata orang yang banyak makan juga akan sulit untuk berpikir. Rasulullah SAW bersabda:

“Tidak ada wadah paling buruk yang diisi manusia selain perutnya, cukuplah seorang anak Adam makan beberapa suap makanan saja yang dapat mengokohkan tulang punggungnya. Jika memang ia harus mengisi perutnya maka hendaknya ia mem-berikan sepertiga untuk makanannya, sepertiga untuk minumannya dan sepertiga lagi untuk nafasnya”. ( HR. At-Tirmidzi) 

3. Banyak Tertawa atau Tertawa Tanpa Sebab

Halaman: 123Lihat Semua