Sudah Tunangan, Perempuan Ini Malah Diputus Keluarga Pacar, Ditransfer Rp 3,5 Juta Untuk Akhiri Hubungan Mereka
"Bismillah, susah ditransfer 3,5 juta ya. Selesai ya urusan dengan Y dan keluarga. Kami keluarga mohon maaflahir batin atas semua yang sudah terjadi," tulis kakak perempuan dari Y (pasangan laki-laki).
"Mohon ini terakhir kami ya kamu hubungi kami, yuk tutup rapat-rapat dan buka buku dan lembaran baru untuk kehidupan yang lebih baik dan barokah," imbuhnya.
Y sama sekali tidak menghubungi perempuan yang diputuskannya usai tunangan.
Baca juga: Mahfud Sebut Wajar Kasus Tom Lembong Dianggap Publik kriminalisasi Politik, Ini Alasannya...
"Minta tolong ya mbak karena kan di sini urusanku sebenarnya sama Y, harusnya dia bisa menyelesaikan masalahnya bukan lari," timpal perempuan tersebut.
Selain ditinggalkan tanpa penjelasan, perempuan tersebut juga memberikan beberapa bukti kekerasan fisik selama pacaran.