Kisah Menyedihkan Sang Penemu Coca Cola, Jatuh Miskin Hingga Meninggal Karena Penyakit Kanker
Asa membagikan kupon minuman gratis, memasang iklan di spanduk, plakat, memasang logo Coca Cola di poster, kalender, buku, dan semua hal yang dapat menjangkau konsumen.
Akhirnya Coca Cola berhasil dipasarkan di lebih dari 200 negara dan 1,8 miliar minuman terjual setiap hari.
Malangnya, Pemberton tak pernah bisa menyaksikan kesuksesan minuman ciptaannya tersebut.